Deretan 10 Kamera Aksi Terbaik akan kami umumkan, bersiaplah untuk anda menyimak deretan Kamera Aksi Terbaik yang kami rangkum. Bicara Kamera Aksi Terbaik untuk saat ini sangat dibutuhkan,mengingat kebutuhan para Traveler untuk memberikan ruang kebebasan yang cukup luas.
Kamera Aksi Terbaik
1. GoPro Hero 7 Black (King Action Cameras)
Spesifikasi : Berat: 118g | Waterproof: 10m | 4K video: up to 60fps | 1080: up to 240fps | 720: up to 240fps | resolusi: 12MP | Battery life: 1-3hrs est
Kelebihan : Great 4K video, HyperSmooth very effective.
Kekurangan : Struggles with voice commands,Screen unresponsive at times.
Yang paling signifikan dari GoPro Hero7 Black ialah penambahan teknologi stabilisasi gambar hyperSmooth dari GoPro. Kamera Aksi Terbaik nomor 1 ini benar mengesankan, memberikan rekaman video real-time.
2.GoPro Hero5 Black (Good Buy)
Spesifikasi : Berat: 118g | Waterproof: 10m | 4K video: up to 60fps | 1080: up to 240fps | 720: up to 240fps | Resolusi: 12MP | Battery life: 1-3hrs est
Kelebihan : Great 4K Video, HyperSmooth very effective
Kekurangan : Struggles with voice commands, Screen unresponsive at times
Penambahan teknologi stabilisasi gambar HyperSmooth dari Kamera Aksi Terbaik ini, benar-benar sangat mengesankan, terlebih memberikan rekaman video yang begitu halus.
3.Yi 4K+Action Camera (Best Value Camera)
Spesifikasi : Berat: 93g | Waterproof: N/A (optional case available) | 4K video: up to 60fps | 1080: up to 120fps | 720: up to 240fps | Resolusi: 12MP | Battery life: Up to 2hrs
Kelebihan : Sharp 4K/60fps video,Comprehensive and simple app
Kekurangan : No mounts in the box, Not Natively waterproof
Yi 4K + Kamera Aksi Terbaik adalah salah satu gadget yang paling sederhana dan design yang terbaik.
4.GoPro Hero (Back To Basic And All The Better For It)
Berat: 118g | Waterproof: 10m | 4K video: N/A | 1080: up to 60fps | 720: N/A | Resolusi : 10MP | Battery life: Up to 2hrs
Kelebihan : Easy to Use,Good full HD footage
Kekurangan : No exposure control,1440p footage is 4:3
Kamera Aksi Terbaik yang cocok dan bagus untuk pemula atau pengguna biasa yang ingin merekam aksi tanpa khawatir frame rate atau resolusi yang harus digunakan.
5.TomTom Bandit (Shake to edit features could tempt users)
Spesifikasi : Berat: 190g | Waterproof: Splashproof, with lens swap | 4K video: up to 15fps | 1080: up to 60fps | 720: up to 120fps | Stills resolution: 16MP | Battery life: 3hrs
Kelebihan : Clever editing features, Easy to Mount and position
Kekurangan : Heavy compared with competitors, Requires a lens swap to water proof
Fitur paket TomTom Bandit menanamkam serangkaian sensor yang tidak hanya merekam lokasi tetapi juga kecepatan.
6.Olympus TG-Tracker (The Next Generation Of Sensor Camera)
Berat: 180g | Waterproof: 30m | 4K video: up to 30fps | 1080: up to 60fps | 720: up to 240fps | Resolusi: 7.2MP | Battery life: 3hrs
Kelebihan : Packed With Sensors, Easy to use
Kekurangan : Heavy compared with competitors, No in app auto editing
Olympus TG-Tracker merupakan Kamera Aksi Terbaik yang siap untuk apa saja dan bahkan dilengkapi dengan lampu video LED kecil yang terpasang didalamnya.
7.Yi Lite Action Camera (Cheap, And Extremely Cheerful)
Berat: 72g | Waterproof: N/A (optional case available) | 4K video: up to 20fps | 1080: up to 60fps | 720: up to 120fps | Resolusi: 16MP | Battery life: 1-2hrs
Kelebihan : Smooth full HD video, Simple to use
Kekurangan : No voice control, 4K 15/20fps jerky
Kamera Aksi Terbaik dengan model yang paling terjangkau dalam jangkauan. Saat merekam 4K, kecepatan frame cukup lambat dan menyentak.
8.GoPro Hero5 Session (Box Shape Action Camera)
Berat: 74g | Waterproof: 10m | 4K video: up to 30fps | 1080: up to 90fps | 720: up to 120fps | Resolusi: 10MP | Battery life: 1.5-2hrs est
Kelebihan : Compact design, Simple one button control
Kekurangan : App required to adjust settings, No screen
Rekam video 4K hingga 30fps, stabilisasi gambar, kontrol suara, dan tahan air hingga 10m. Kamera aksi terbaik ini tidak memiliki layar penanda untuk pengguna.
9.Sony FDR-X3000R (Remote Livee View Display)
Berat: 114g | Waterproof: 60m (case included) | 4K video: up to 30fps | 1080: up to 60fps | 720: up to 120fps | Resolusi: 8.2MP | Battery life: 1-2hrs
Kelebihan : Image stabilization,Remote monitoring
Kekurangan : Expensive, Live view drop-outs
Semua kamera aksi sekarang menjanjikan resolusi 4K pada 30fps, tetapi upaya Sony lebih dari sekedar resolusi dan frekuensi gambar
10.GoPro HERO6 Black (Older Flagship Model But Still Great Buy)
Berat: 118g | Waterproof: 10m | 4K video: up to 60fps | 1080: up to 240fps | 720: up to 240fps | Resolusi: 12MP | Battery life: 1-3hrs (est)
Kelebihan : Natively Waterproof, 4K HDR video
Kekurangan : Very Expensive, Fiddly Touchscreen
GoPro Hero6 Black ini merupakan salah satu Kamera Aksi Terbaik yang pernah ada, dengan rekaman video 4K dengan durasi 60fps.
Semoga informasi mengenai Deretan Kamera Aksi ini menjadi panduan anda sebelum memilah dan membeli dan membandingkan Harga Kamera mana yang sesuai dengan budget anda. Jangan lupa untuk belanja di KliknKlik ya!