Smartphone Lipat Yang Sedang Trend Saat Ini, Apa Saja?

Smartphone Lipat Yang Sedang Trend Saat Ini, Apa Saja?

Smartphone Lipat Yang Sedang Trend|Samsung Galaxy Fold|||Flexpai

Kemajuan teknologi yang kian tidak bisa dibendung, itu terbukti dari hadirnya jajaran Smartphone Lipat Yang Sedang Trend saat ini.

Inovasi tiada henti dan vendor terus berburu terobosan baru apa lagi ? Untuk mengingat sejarah, kehadiran ponsel yang dikenal dengan istilah foldable ini sudah muncul dipermukaan sejak akhir tahun 2017. Namun baru terealisasi pada awal tahun 2018.

Pertama kali dikenal dengan produk FlexPai, ponsel buatan asal China ini menjadi smartphone terbaru dengan konsep foldable (ponsel lipat) pertama di dunia. Sontak peluncuran ini membuat produsen smartphone lainnya berlomba-lomba merilis ponsel lipat ini.

Lalu apa saja jajaran HP layar lipat yang sudah beredar di pasaran? yuk simak artikel dibawah klikers.

Smartphone Lipat Yang Sedang Trend Saat Ini

Samsung Galaxy FoldSamsung Galaxy Fold

             sumber gambar : techradar

Setelah flexpai, Samsung menghadirkan ponsel lipat dengan nama Smartphone Galaxy Fold, mengusung konsep layar yang bisa ditekuk, dari yang berukuran 7,3 inci menjadi 4,6 inci.

Samsung mengusung dua teknologi panel layar, yakni Super AMOLED untuk layar depan 4,6 inci dengan resolusi HD+ dan Dynamic AMOLED dengan resolusi QXGA+ ketika berubah menjadi gadget tablet.

Lebih bombastis lagi, HP layar lipat ini hadir dengan total enam kamera, masing-masing tiga di belakang (16MP+12MP+12MP).

Galaxy Fold sudah memiliki koneksi jaringan 5G, jaringan diatas 4G yang bisa kamu santap berbagai aktifitas multimedia mantap. Soal harga Samsung membanderolnya dengan Harga Rp27 Jutaan.

Baca Juga : Smartphone RAM 4GB Yang Jadi Semakin Murah

2.Energizer Power Max P8100S

           sumber gambar : techradar

Layar lipat yang diusung oleh Energizer berbeda dari ponsel lipat lain yang ada, ya mereka memiliki fitur yang namanya kaca yang bisa memantulkan cahaya namun tidak hanya itu mereka juga mempunyai daya ekstra soal baterai.

Urusan dapur pacu, Power Max mengusung Chipset Snapdragon 855 octa-core dengan RAM 8 GB. Ia hadir dengan memori internal 256 GB dengan slot microSD dan baterai dengan kapasitas besar, yakni 10.000 mAh.

Urusan kamera belakang ponsel ini menggunakan konfigurasi ganda yang terdiri dari 48 MP dan 12 MP. Sedangkan kamera depannya 24MP yang menarik dari ponsel ini selain bayar lipat ada ia sudah mendukung jaringan 5G.

3.Huawei Mate X

           sumber gambar : trustedreviews

Smartphone Lipat Yang Sedang Trend Huawei Mate X digadang-gadang menjadi smartphone lipat termahal didunia itu terbukti sejak pertama kali rilisnya di ajang MWC (Mobile World Congress) 2019 lalu di Barcelona Spanyol.

Menurut CEO Huawei, Ponsel ini rencananya akan dibanderol dengan harga “sinting” yakni di angka 2,299 Euro atau setara dengan Rp36,6 juta. Harga yang disodorkan bahkan lebih mahal dibanding HP layar lipat lainnya.

Spesifikasi :

  • Android 9.0 (Pie)
  • Octa Core : Hisilicon Kirin 980
  • GPU : MaliG76 MP10
  • RAM : 8GB
  • Memori Internal : 512 GB

4.FlexPaiFlexpai

          sumber gambar : techradar

HP layar lipat Flexpai menjadi cikal bakal bermunculannya vendor mengeluarkan smartphone lipat canggih.

Spesifikasi :

  • Sistem operasi : Android 9.0 (pie)
  • Baterai : 3.970 mAh
  • RAM : 8GB
  • Memori Internal : 256 GB

Pengembangan ponsel ini diklaim memakan waktu enam tahun, dan untuk harganya sendiri dibanderol dengan 2 pilihan 18,6 juta untuk 6/128 GB dan Rp20,7 Juta untuk 256 GB memori internal.

Informasi ini sebagai berita bahwa kemajuan teknologi pada smartphone semakin gila-gilaaan kita sebagai konsumen hendaknya menyikapi dengan bijak, terlebih ponsel ini mungkin peruntukkan target pasarnya hanya untuk orang yang mempunyai budget lebih.

 

 

 

 

kliknklik

See all posts

Leave a Reply


slot 10k




  • Kami selalu berusaha untuk mencantumkan harga yang terbaru. Namun harga bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya dikarenakan kurs, stok distributor dan hal-hal lain. Untuk mendapatkan harga terakhir, kami sarankan untuk kontak kami melalui Whatsapp CS Kliknklik.

  • Kami berusaha semaksimal mungkin untuk menyakinkan ketepatan seluruh informasi yang dimuat. Namun, tidak menjamin dengan segala hormat akan ketepatan data tersebut, termasuk spesifikasi produknya maupun editorial.Setiap produk yang dibeli mendapatkan garansi penuh dari kami dengan jangka waktu berbeda tergantung produknya. Umumnya semua barang bergaransi minimal 12 bulan baik part maupun jasanya.

  • Konfirmasi CS Whatsapp Kliknklik dan silahkan kirim kembali produk yang rusak kepada kami.Barang yang telah dibeli tidak dapat dikembalikan atau ditukar dengan barang lain, kecuali ada perjanjian tertulis terlebih dahulu.Harga dapat berubah sewaktu-waktu dan pihak kliknklik dapat membatalkan order apabila dianggap tidak sesuai akibat kesalahan informasi pada produk mencakup spesifikasi dan harga.
  • Barang akan segera kami proses setelah kami menerima konfirmasi pembayaran dan dibutuhkan waktu maksimal 1×24 jam hari kerja untuk mengecek dana yang telah anda transfer ke rekening kami.

  • Untuk proses pengiriman barang, pengiriman akan dilaksanakan dalam waktu paling lambat 2×24 jam hari kerja setelah Whatsapp konfirmasi transferan masuk dikirim dan proses pengecekan dana yang anda transfer selesai.

  • Kami akan memberitahukan resi pengiriman, bila produk pesanan Anda sudah terkirim, melalui whatsapp official Kliknklik.

  • Sesuai dengan syarat dan ketentuan agen pengiriman, biaya kirim termasuk tarif regular dan tidak termasuk asuransi. Jika anda ingin mengasuransikan barang dari kerusakan atau kehilangan dalam perjalanan, harap kontak kami melalu Whatsapp CS Kliknklik untuk kuotasi detail.

  • Bila Anda menginginkan pengiriman menggunakan jasa ekspedisi yang lain, kami bisa kirimkan ke perwakilan ekspedisi tersebut yang ada di Jakarta.

  • Pengiriman ke perwakilan ekspedisi mungkin terkena biaya tambahan, tergantung dari lokasi.Info lebih lengkap hubungi Whatsapp CS Kliknklik.
  • Untuk proses refund, refund tidak bisa dilakukan bila kesalahan terjadi bukan dari pihak Kliknklik. Sedangkan untuk proses pengembalian refund, proses refund akan dilakukan dalam waktu maksimal 2×24 jam.

  • Dengan telah melakukan order di kliknklik.com, maka anda kami anggap telah menyetujui syarat dan ketentuan diatas.

  • Ada pertanyaan? Silahkan hubungi kami melalui CS Whatsapp Kliknklik.