Perbandingan iPhone 8 Plus Dengan iPhone XR, Manakah yang Lebih Unggul ?

Perbandingan iPhone 8 Plus Dengan iPhone XR, Manakah yang Lebih Unggul ?

||||

Kemunculan iPhone dengan seri terbaru beberapa waktu lalu ini menuai beberapa pro kontra, dimana banyak yang mengeluhkan harga dari iPhone dengan seri terbaru nya yaitu seri X yang memiliki harga yang selangit mungkin tidak masuk akal untuk sebagian orang.

Namun untuk penggemar iPhone tentunya ini menjadi kabari yang baik untuk yang ingin mengganti iPhone lama nya dengan iPhone seri X, XR,XS maupun XS Max. Karena pasti memiliki spesifikasi yang telah diperbaharui.

Buat kalian yang ingin mengganti iPhone khususnya iPhone 8 Plus dengan iPhone XR disini kalian akan mengetahui Perbedaan dan perbandingan keduanya.

Banyak yang mengatakan iPhone 8 Plus memiliki beberapa keunggulan dibanding iPhone XR, kalian akan menemukan kelebihan iPhone 8 Plus yang tidak ditemui pada iPhone XR, apa saja kelebihan itu ? yuk, lanjutkan membaca artikel ini sampai beres ya…

Berikut keunggulan iPhone 8 Plus dibanding iPhone XR:

  1. Layar

iPhone 8 Plus memiliki layar yang lebih mempuni dibanding iPhone XR, iPhone 8 memiliki resolusi Full HD 1080p dengan kerapatan piksel 1080 x 1920, sedangkan iPhone XR hanya memiliki resolusi HD 720p dengan kerapatan piksel 326 828 x 1792.

  1. Kamera

iPhone 8 Plus memiliki dual kamera belakang yang bisa menghasilkan foto dengan efek bokeh, sementara iPhone XR hanya memiliki satu kamera yang keduanya sama-sama beresolusi 12 megapiksel dengan iPhone 8 plus.

  1. Touch ID

Dengan adanya tombol fisik, iPhone 8 Plus lebih unggul pada sisi sensor sidik jari atau biasa disebut Touch ID. Kalian tidak akan menemukannya pada iPhone XR yang hanya dibekali dengan keamanan FaceID.

  1. 3D Touch

Untuk kalian yang biasa menggunakan fitur 3D pada iPhone 8 Plus, kalian harus siap-siap menerima kehilangan fitur 3D Touch yang telah digantikan Haptic Touch yang ada pada iPhone XR. 3D Touch adalah fitur untuk memunculkan opsi tambahan dari sebuah aplikasi lewat seberapa keras pengguna mengklik ikon aplikasi itu.

  1. Tombol fisik Home

iPhone XR tidak memiliki tombol fisik, melainkan digantikan dengan navigasi melalui gestur jari , yang mungkin kalian tidak akan biasa apabila sering menggunakan tombol fisik “home button” pada iPhone 8.

Sementara, iPhone XR juga pastinya memiliki kelebihan dibanding iPhone 8 Plus. Buat kalian yang berniat mengganti iPhone 8 dengan iPhone XR, berikut kelebihan dari iPhone XR.

  1. Chipset

iPhone XR dibekali dengan chipset (SoC) A12, dimana chipset ini merupakan chip terbaik yang ada pada smartphone saat ini. Chip ini memiliki kelebihan khususnya dalam proses multi-tasking yang lebih cepat dibanding dengan iPhone 8 Plus yang masih dibekali dengan chipset A11.

  1. Layar bezel

iPhone X memiliki rasio layar ke bazel sebesar 79.24 persen dan lebih unggul daripada iPhone 8 Plus yang memiliki rasio 67.47 persen.

  1. Baterai

Dengan baterai sebesar 2.942 mAh, iPhone XR memiliki daya tahan baterai yang lebih lama dibanding iPhone 8 Plus yang dibekali dengan baterai berkapasitas 2.691 mAh.

  1. Speaker

Kelebihan berikutnya dari iPhone XR adalah dari segi speaker nya yang memiliki dual stereo speaker yang di tingkatkan, iPhone XR memiliki kualitas yang lebih baik dibanding iPhone 8 Plus yang sama-sama memiliki dual speaker.

  1. Warna

Terakhir, varian warna dari iPhone XR memiliki warna yang terkesan ceria yang mungkin menjadi salah satu kelebihan dari iPhone XR, iPhone XR tersedia dalam warna hitam, putih, biru, merah dan coral, sementara iPhone 8 Plus hanya tersedia dalam warna space grey, silver, emas (gold) dan merah saja.

So guys! buat kalian yang sedang mencari informasi tentang kelebihan dan kekurangan dari iPhone 8 Plus maupun iPhone XR, mudah-mudahan artikel ini bisa membantu kalian.

Do you know guys …. di store kita banyak banget produk Apple iPhone yang dijual dengan harga terjangkau dan varian terlengkap lhoo. Selain toko online kita juga ada toko non online dengan cabang yang tersebar di lebih dari 5 kota besar di Indonesia. Ada pilihan metode pembayaran dan pengiriman yang bisa kalian pilih mulai dari transfer bank, kartu kredit, Indomaret, JNE, COD, hingga pick up in store. Buruan kunjungi kliknklik.com.

kliknklik

See all posts

Leave a Reply


slot 10k




  • Kami selalu berusaha untuk mencantumkan harga yang terbaru. Namun harga bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya dikarenakan kurs, stok distributor dan hal-hal lain. Untuk mendapatkan harga terakhir, kami sarankan untuk kontak kami melalui Whatsapp CS Kliknklik.

  • Kami berusaha semaksimal mungkin untuk menyakinkan ketepatan seluruh informasi yang dimuat. Namun, tidak menjamin dengan segala hormat akan ketepatan data tersebut, termasuk spesifikasi produknya maupun editorial.Setiap produk yang dibeli mendapatkan garansi penuh dari kami dengan jangka waktu berbeda tergantung produknya. Umumnya semua barang bergaransi minimal 12 bulan baik part maupun jasanya.

  • Konfirmasi CS Whatsapp Kliknklik dan silahkan kirim kembali produk yang rusak kepada kami.Barang yang telah dibeli tidak dapat dikembalikan atau ditukar dengan barang lain, kecuali ada perjanjian tertulis terlebih dahulu.Harga dapat berubah sewaktu-waktu dan pihak kliknklik dapat membatalkan order apabila dianggap tidak sesuai akibat kesalahan informasi pada produk mencakup spesifikasi dan harga.
  • Barang akan segera kami proses setelah kami menerima konfirmasi pembayaran dan dibutuhkan waktu maksimal 1×24 jam hari kerja untuk mengecek dana yang telah anda transfer ke rekening kami.

  • Untuk proses pengiriman barang, pengiriman akan dilaksanakan dalam waktu paling lambat 2×24 jam hari kerja setelah Whatsapp konfirmasi transferan masuk dikirim dan proses pengecekan dana yang anda transfer selesai.

  • Kami akan memberitahukan resi pengiriman, bila produk pesanan Anda sudah terkirim, melalui whatsapp official Kliknklik.

  • Sesuai dengan syarat dan ketentuan agen pengiriman, biaya kirim termasuk tarif regular dan tidak termasuk asuransi. Jika anda ingin mengasuransikan barang dari kerusakan atau kehilangan dalam perjalanan, harap kontak kami melalu Whatsapp CS Kliknklik untuk kuotasi detail.

  • Bila Anda menginginkan pengiriman menggunakan jasa ekspedisi yang lain, kami bisa kirimkan ke perwakilan ekspedisi tersebut yang ada di Jakarta.

  • Pengiriman ke perwakilan ekspedisi mungkin terkena biaya tambahan, tergantung dari lokasi.Info lebih lengkap hubungi Whatsapp CS Kliknklik.
  • Untuk proses refund, refund tidak bisa dilakukan bila kesalahan terjadi bukan dari pihak Kliknklik. Sedangkan untuk proses pengembalian refund, proses refund akan dilakukan dalam waktu maksimal 2×24 jam.

  • Dengan telah melakukan order di kliknklik.com, maka anda kami anggap telah menyetujui syarat dan ketentuan diatas.

  • Ada pertanyaan? Silahkan hubungi kami melalui CS Whatsapp Kliknklik.