Perusahaan kamera asal Jerman, Leica resmi mengumumkan produk kamera digital terbaru mereka yang memiliki fitur lensa 24-360mm F3.3-6.4 dan sensor 20MP 1” BSI-CMOS. Pada dasarnya seperti Panasonic Lumix ZS/TZ200, Leica C-Lux akan menyimpan file RAW ...
Toko kamera di Indonesia yang menjual kamera saku memang tidak sebanyak Kamera DSLR atau Mirrorless. Tetapi peminat kamera saku tersebut tidak bisa dipandang sebelah mata, buktinya baru-baru ini Sony akan meluncurkan kamera saku terbarunya Sony ...
Meski bukan seorang fotografer profesional, kamu tetap harus mengetahui bagaimana caranya merawat perangkat Kamera Digital dan Kamera Analog. Mulai dari cara yang benar ketika dibawa bepergian, cara menyimpan hingga cara membersihkan perangkat Kamera itu sendiri. ...
Ketika Kamu membeli Kamera Digital baru, baik itu model Mirrorless atau pun model DSLR. Hal yang pertama kali kamu lakukan sebelum benar-benar menggunakan Kamera tersebut tentunya adalah melakukan berbagai persiapan yang salah satunya adalah melakukan ...
Zaman sekarang fotografi diibaratkan bukan saja menjadi professi, namun sudah menjalar sebagai gaya hidup remaja kekinian. Belajar fotografi memang gampang susah karena bukan sekedar hanya menekan tombol shutter lalu menghasilkan gambar. Belajar fotografi harus memiliki ...
Efek bokeh adalah salah satu trik fotografi yang cukup digemari oleh para fotografer. Percaya atau tidak Kamu bisa menghasilkan foto bokeh tanpa harus menggunakan Kamera Digital profesional yang dibanderol dengan harga yang cukup tinggi. Dengan ...