Vivo melakukan gebrakan terbaru dengan merilis Vivo V15 Smartphone Bergaya yang memang secara komposisi merupakan generasi terbaru.
Pabrikan asal China ini langsung melakukan “counter” atas kompetitor utamanya yakni Oppo dan Xiaomi yang lebih dulu melakukan rilis produk.
Dengan peluncuran yang digelar di Jakarta dengan mengundang artis sepeti Afgan, Vivo V15 mengusung beberapa keunggulan yang mungkin tidak dimiliki oleh smartphone sebelumnya.
Untuk mengulas secara mendalam tentang Smartphone Vivo V15 kita akan melihatnya melalui artikel dibawah ini.
Vivo V15 Smartphone Bergaya
Desain Dan Layar “Megah”
sumber gambar : vivoindonesia
Dengan Afgan sebagai brand ambassador Vivo terlihat bahwa hp yang diperlihatnya dia adalah Vivo V15 dengan layar menjulang dari atas ke bawah, belum lagi desain yang terlihat megah namun “ramping”.
Dimensi Vivo dibuat lebih panjang dibanding pendahulunya belum lagi ditambah beratnya yang kini mencapai 185 gram.
Detail Desain dan Layar :
- Ukuran layar : 6,39 inci
- Panel layar Super AMOLED
Baca Juga : Handphone terbaru iQoo dari vivo
Chipset “Menggoda”
sumber gambar : vivoindonesia
Chipset yang diusung oleh Vivo tidak main-main mereka seolah tahu bahwa kebutuhan software yang ada sekarang tidak akan berfungsi dengan baik jika hardware smartphone terbaik tidak baik pula.
Itu terlihat jelas dengan Chipset Snapdragon buatan Qualcom yang sesuai dengan kelas mereka yakni kelas menengah. Salah satu kelebihannya adalah adanya Digital Signal Processor yang mengalami peningkatkan dari segi kecepatan.
Detail Chipset :
- Qualcomm Snapdragon 675
- CPU : Octa Core
- GPU : Adreno 612
- RAM : 6GB
- Memori Internal : 128 GB
- MicroSD : up to 256 GB
Baca Juga : WaterDrop Smartphone Vivo Misterius
Kapasitas Baterai Spesial
sumber gambar : smartprix
Bohong rasanya jika bicara soal smartphone tetapi tidak ada baterai, karena baterai adalah sumber utama kehidupan dan keberlangsungan agar ponsel tersebut bisa menyala disekian lamanya waktu.
Terdapat peningkatan kapasitas baterai, dari yang tadinya 3.400 mAh meningkat menjadi 3.700 mAh. Ini merupakan salah satu peningkatan dalam pengalaman bermain yang apik dan akan menjadi sensasi berbeda ketika kamu bermain.
Detail Baterai Vivo V15
- Fast Charging
- Dual Engine Fast Charging
Baca Juga : 5 Smartphone untuk selebgram
Banyak Kamera Banyak Ekspresi
sumber gambar : indiatoday
Kamera merupakan salah satu komponen wajib yang harus sudah dikombinasikan dengan segala teknologi yang terkandung dalam sebuah smartphone. Maka dari itu sangat mustahil jika fitur kamera dihilangkan maka akan mengurangi esensi peredikat “ponsel pintar” yang selama ini tersemat.
Sadar akan hal itu, Vivo V15 Smartphone Bergaya menerapkan 3 kamera untuk menambah pengalaman fotografi dengan smartphone terbarunya ini. Sama seperti pendahulunya kamera Vivo mempunyai mekanisme yang sama seperti Vivo NEX. Dengan motorized pop-up camera dengan kemampuan yang sudah meningkat.
Detail Kamera Vivo V15 :
- Tiga lensa : 48MP + 8MP + 5MP
- Kamera depan 13 MP
- Fitur sidik jari
Baca Juga : Operasi Plastik Sarumpaet ada 5 Ponsel Bikin Cantik loh
Sistem Operasi Android
sumber gambar : peerbits
Bicara soal sistem operasi tidak lengkap rasanya jika tidak membahas Android yang terkandung dalam ponsel vivo ini. Ya bukan main Android Pie adalah suatu sistem terbaru dari android yang dapat meningkatkan pengalaman pengguna dalam bereksplorasi penuh dengan ponselnya.
Sistem operasi yang ada di Vivo V15 adalah Android Pie sebuah sistem yang menawarkan navigasi,kelancaran dan kemudahan dalam berselancar belum lagi sistem ini dilengkapi dengan google assistant sebagai “pembantu” kamu sebelum memakai smartphone.
Baca Juga : VivoXplay Smartphone RAM Monster
Jadi apakah kamu tertarik untuk membelinya? untuk harganya sendiri Vivo dibanderol dengan harga Rp5 Jutaan, jika kamu berniat untuk membelinya kamu bisa menemukannya di toko online terbaik KLIKnKLIK.com #AntiMarkup Harga.